Minggu 21 Mei 2017 kemarin, saya menghadiri undangan playdate seru yang diadakan oleh The Asian parent Indonesia khusus untuk bayi usia 6- 12 bulan, nama nya Baby Bash. Ini merupakan event baby bash yang kedua kali nya di adakan oleh The Asian parent Indonesia , setelah sebelumnya di bulan Januari mereka sukses mengadakan event ini. Udah pada kenal kan sama The Asian parent Indonesia ? Ini situs yang isinya artikel-artikel menarik dari mulai tentang kehamilan, parenting bahkan tentang kehidupan bersama pasangan pun dibahas disini, walau memang dominan tentang parentingnya ya.. pokoknya buat para wanita, situs ini rekomended banget deh!
Lifestyle, Parenting, Review and My Motherhood Journey With Three Kids